Daftar Peserta Sertifikasi Kemenag Tahun 2019

Kegiatan penjaringan atau pretest sertifikasi yang berangsung sekitar bulan Mei 2019 kemarin menghasilkan beberapa kriteria yang lulus dan berhak mengikuti tahap selanjutnya yaitu kuliah dalam jaringan (Daring) atau istilah yang sering kita dengar ialah online. Kegiatan tersebut berlangsung kurang lebih dua bulan dimana tugas yang harus dikerjakan ialah melalui waktu-waktu yang ditentukan dosen untuk mengunggah dan mengerjakan soal-soal secara online, artinya memang membutuhkan waktu dan kesempatan yang benar-benar harus bisa dimanage atau diatur sedemikian sehingga semua tugas bisa terselesaikan dengan baik.
Berikut Daftar Calon Peserta PPG Tahun 2019 se-Indonesia, dimana 6.000 peserta untuk guru mapel PAI dan Guru Kelas RA/MI, sedangkan 800 orang untuk mapel umum.
untuk mengunduh SK, silakan KLIK tautan berikut (3.3 Mb, 280 Halaman)

0 Response to "Daftar Peserta Sertifikasi Kemenag Tahun 2019"

Post a Comment